Jumat, 31 Oktober 2008
Winnie K - Kehadiranmu
Malam ini ku terjaga dari lena kerna diri ini
Ku menanti kehadiranmu
Tak ku sangka kau hadir ubati kesepian dalam hati
Kau ceriakan hidup ini
Hadirmu membawa sinar
Chorus
Dan kasih sayang ini akan ku curah padamu
Akan ku pastikan kau bahagia
Demi cinta ini kepadamu
Ku bermohon pada Tuhan
Agar dirahmati kehidupan kau dan aku
Dan kita akan bersama kasih menempuh segalanya
Kita kan merasa nikmat kasih
Bila keikhlasan dicurahkan pada cinta
Ku yakin kita kan bahagia
Terima kasih atas kehadiranmu
Ku menghitung hari yang kian hampiri
Saat yang gembira dan terindah dalam hidup
Tak ku sangka kau hadir ubati kesepian
Dalam hati kau ceriakan hidup ini
Hadirmu membawa sinar
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar